Bitung _ telah dilaksanakan kegiatan Karya Bakti Dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia (World Environment Day) ke – 53 tahun 2025, Pembersihan Pasar serentak bersama TNI, Polri, Marinir dan Satrol serta ASN dari Kecamatan Girian. Sulawesi Utara Sulut,
bertempat di Pasar Tradisional Girian Kel. Girian Weru Satu, Kec. Girian Kota Bitung Pada hari Jumat, 23 Mei 2025. Pukul 07.00 wita, S
Kegiatan kerja bakti yang dilaksanakan oleh masing – masing : Danramil 1310-01 Bitung : Kapten Inf Markus Tilaar S.Th. Camat Girian Indah : Rosita Giasi SE TNI: 1 peleton Polri: 4 orang Marinir: 12 Orang Satrol: 1 peleton Kepala Pasar Sagerat Lurah Girian Weru Satu: Marlin Patasis S. Sos Lurah Girian Permai: Marthen Polii S. Sos Lurah Girian Indah: Topsin Janis S. Sos Mahasiswa Stbm 2 Sudara Bitung : 7 orang Pemerintah Kecamatan Girian dan jajaran : 20 orang
Kegiatan dimulai dengan Apel di titik kumpul di halaman Masjid Al Mutaqien Girian Weru Satu kemudian langsung di bagi 2 kelompok yang berlokasi di seputaran Masjid Al Mutaqien dan sepanjang lorong pasar sampai ke kantor kelurahan Girian Weru Satu.
dengan membersihkan sampah plastik yang berserakan dan membabat rumput liar tersebut diharapkan dapat menciptakan lingkungan yang bersih dan sehat serta tidak mengganggu pengguna jalan di sekitar jalan. dalam menjaga lingkungan dan memberikan karya nyata yang bermanfaat bagi masyarakat.
Laksanakan kegiatan kerja bakti dengan Ikhlas, niscaya akan memberikan manfaat bagi sesama dan menambah kantong amal ibadah kita”, Seluruh rangkaian kegiatan selesai pukul 09.30 Wita dan giat berjalan aman lancar kondusif. Tandasnya,” Anerudin Hamid



































